Friday, February 3, 2023

Menambah Font Atau Teks Pada Adobe Photoshop Atau Illustrator

Menambah Font Atau Teks Pada Adobe Photoshop Atau Illustrator-ecara default kita sudah disuguhi berbagai macan font, namun terkadang font bawaan tidak sesuai kebutuhan, maka dari itu kita perlu menyesuaikan jenis font sesuai kebutuhan untuk menyesuaikan.

Ada beberapa jasa penyedia font yang bisa kita download atau unduh secara gratis, buat sobat yang tertarik, berikut adalah layanan berbagai jenis font yang bisa diunduh dan instal.

  • Kunjungi halaman https://www.dafont.com/
  • Setelah kebuka sobat bisa melakukan pencarian di kotak pencarian sesuai jenis font yang diinginkan atau sesuai abjad
    Menambah Font Atau Teks Pada Adobe Photoshop Atau Illustrator

  • Jika sudah ketemu klik Download
  • Setelah selesai download, ekstak dengan aplikasi winrar
  • Lalu buka file hasil ekstak dan terakhir Instal
    Menambah Font Atau Teks Pada Adobe Photoshop Atau Illustrator
Sekarang buka aplikai adobe photoshop atau illustator sobat dan cek apakah sudah langsung muncul jenis font baru tadi yang diinstl. Oke cukup mudah bukan? Semoga bermanfaat. Baca Juga: MEMBUAT TEMPLATE PSD PHOTOSHOP KEREN GRATIS

KUNJUNGI TOKO KAMI DISINI

0 komentar:

Post a Comment

Tinggalkan pesan sesuai konten yang ada dan jangan meninggalkan spam. Komentar yang menganduang unsur sara, kata-kata kasar, prnografi dan promosi tidak akan ditampilkan. Terima kasih

Oraimo Palm Ultra Portable OBS-04S Bluetooth Wireless Speaker

 

Judul Gambar Judul Gambar Earphone Headset Hensfree Robot RE20 In-Ear Deep Ultra Light Wired Earphone Headset Hensfree Robot RE20 In-Ear Deep Ultra Light Wired

About